Ketimpangan Hukum, Aparat Penegak Hukum Harus ‘Jernih’ Dalam Mengadili
Aparat penegak hukum seharusnya tidak bersikap diskriminatif dalam melakukan penegakan hukum. Hal ini karena dapat berakibat terjadinya fenomena ketimpangan penindakan hukum di Indonesia.