Kasus Jual Beli PAW, ICW Desak KPK Bongkar Tuntas Keterlibatan Seluruh Aktor

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan empat tersangka kasus suap pengurusan pergantian antar waktu anggota DPR. Keempat tersangka tersebut terdiri dari dua orang penerima suap yakni Wahyu Setiawan, Komisioner KPU, Agustiani Tio Fridelina, orang kepercayaan Wahyu Setiawan yang juga mantan anggota Badan Pengawas Pemilu. Sementara pemberi suap adalah Harun Masiku, calon anggota legislatif (caleg) dari PDIP dan Saeful, swasta.

Dari Tertutupnya Informasi, Monopoli, Hingga Persekongkolan Proyek
Big Data Pengadaan Barang Jasa untuk Membuka Data Kontrak
 
Dunia menuju era big data (maha data) tidak bisa terelakkan. Dunia yang saling terhubung oleh internet kini membawa warna baru. Tata laku kehidupan sosial semakin diatur oleh aturan-aturan yang dianalisis dari informasi kebiasaan perilaku individu dan sosial. 
 
Berbagai platform alat bantu manusia kini dibuat dengan menggunakan data-data kebiasaan manusia itu setiap saat.
Jelang Pelantikan Pimpinan KPK dan Dewan Pengawas: Masa Suram Pemberantasan Korupsi

Pimpinan KPK dan Dewan Pengawas resmi dilantik oleh Presiden Joko Widodo. Bukan hal yang menggembirakan, justru mayoritas publik pesimis akan nasib KPK ke depan. Bagaimana tidak, lima Pimpinan KPK baru tersebut sarat akan persoalan masa lalu dan konsep dari Dewan Pengawas yang hingga saat ini diprediksi menganggu independensi KPK.

Marak Vonis Ringan Koruptor: Mahkamah Agung Tidak Berpihak pada Pemberantasan Korupsi!

Komitmen anti korupsi dari Mahkamah Agung kembali dipertanyakan. Lucas, seorang pengacara yang diduga menghalang-halangi proses hukum di KPK, dikurangi hukumannya pada tingkat kasasi. Sebelumnya Lucas diketahui dihukum 5 tahun pada tingkat banding, lalu putusan MA selanjutnya mengurangi hukuman yang bersangkutan menjadi 3 tahun penjara. Tentu putusan ini kembali menambah daftar panjang vonis ringan kepada pelaku korupsi.

Mengawasi Proyek Pemerintah Lewat OpenTender

Pada 25 Juni 2018, Kementerian Koordinator Politik Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkopolhukam) meresmikan gedung media center yang baru direnovasi. Gedung yang berdiri pada tahun 2000 itu kini bertingkat dan memiliki ruang tambahan untuk unit-unit kerja Kemenkopolhukam Satuan Tugas (Satgas) Saber Pungli dan biro khusus yang mengampu isu Papua.

Datathon 2019 #KulikDataCegahKorupsi dan Peluncuran Opentender 3.0
Dalam rangka menyambut Hari Antikorupsi Sedunia, Indonesia Corruption Watch (ICW) bekerjasama dengan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah (LKPP), Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Transparency International Indonesia (TII) dan Deeptech.id menyelenggarakan Datahon 2019 #KulikDataCegahKorupsi dan peluncuran Opentender 3.0.
Prahara Proyek Wisata Dander Park

Sejumlah atlet renang tampak sedang berlatih di kolam renang yang berada di wahana wisata Dander Park, Desa Dander, Kecamatan Dander, Kabupaten Bojonegoro, 25 Juni 2019.

Kemunduran Transparansi Anggaran DKI Jakarta

DKI Jakarta sebelumnya dikenal sebagai provinsi yang cukup baik dalam menerapkan prinsip transparansi dalam pembahasan anggaran. Langkah baik pemerintah provinsi DKI itu banyak diapresiasi mengingat tren pembahasan anggaran di Indonesia umumnya masih dilakukan secara tertutup. Tak banyak daerah yang dengan serta merta dan regular membuka dokumen anggaran, terlebih lagi dokumen perencanaan.

PESERTA SENIMAN SAKTI

PENGUMUMAN SELEKSI SENIMAN SEKOLAH ANTIKORUPSI (SAKTI)
INDONESIA CORRUPTION WATCH (ICW) 2019
YANG DINYATAKAN LULUS SELEKSI WAWANCARA

Berdasarkan hasil Rapat Pleno Panitia Seleksi SAKTI dan tim internal ICW pada hari Selasa tanggal 5 November 2019, nama-nama yang dinyatakan lulus seleksi wawancara adalah sebagai berikut;

Subscribe to Subscribe to