Menarik perhatian apa yang pernah ditulis oleh (almarhum) Ignatius Wibowo mengenai validitas teori bahwa demokrasi adalah penyelamat segala bentuk kebobrokan di Indonesia saat ini.
Kebenaran pendapat ini patut ditelusuri karena keadaan sekarang seolah-olah mengonfirmasikan bahwa sistem demokrasi yang dipilih ternyata gagal menjalankan fungsinya sebagai penyelamat di tengah ”kebobrokan” akibat praktik korupsi yang begitu masif.