30
Jun
Tidak mudah menjadi orang muda di Indonesia, sebab sejak dulu selalu dibebankan untuk mewujudkan harapan bangsa. Namun, di saat bersamaan, orang muda juga “dikucilkan” dianggap belum paham masalah bangsa dan dibilang berisik saat melakukan pengawasan terhadap kinerja negara.